-->

19 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan

Manfaat Jeruk Nipis - Tanaman perdu yang satu ini merupakan salah satu jenis tumbuhan yang tergolong dalam jeruk-jerukan. dengan mempunyai nama latin atau ilmiah Citrus aurantifolia, Jeruk nipis masih satu klasifikasi dari kerajaan Plantae. Dalam kehidupan masyarakat sehari-hari, jeruk nipis sering dimanfaatkan untuk mengasamkan makanan, seperti soto atau juga menghilangkan bau amis pada daging. Didaerah madura, jeruk nipis ini juga sering dipanggil Jerruk Kerres. Dan sering dijadikan minuman penyegar yang mempunyai rasa serta mampu mengobati berbagai macam penyakit.
19 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan
19 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan
Kandungan Vitamin C yang begitu banyak dan sangat tinggi, Jeruk Nipis ini mempunyai kemampuan yang cukup ampuh untuk mengobati dan menyembuhkan segala jenis penyakit. Selain itu, Jeruk nipis juga mempunyai khasiat cukup bagus untuk merawat kecantikan. Penasaran dengan manfaat dan khasiat jeruk nipis? Mungkin beberapa rincian dibawah ini bisa menjadi salah satu jawaban yang sobat butuhkan.

Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan :
  • Sebagai antioksidan alami yang menjaga sistem imun atau daya tahan tubuh.
  • Mengobati sariawan dan sakit atau radang tenggorokan
  • Memperlancar sistem pencernaan tubuh.
  • Mengobati wasir atau ambeien
  • Mengobati batuk dan flu atau influenza
  • Menurunkan demam dan mencegah tubuh menggigil.
  • Menurunkan tekanan darah tinggi.
  • Mengobati sakit gigi dan nyeri atau linu pada persendian.
  • Menyembuhkan batu ginjal
  • Mengobati diare, disentri dan difteri.
  • Mengobati anyang-anyangan.
  • Mengurangi pegel linu dan menghilangkan capek.
  • Mengurangi sakit akibat terkilir / salah urat.
  • DLL.
Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kecantikan :
  • Menghilangkan bau badan
  • Memutihkan gigi secara alami.
  • Melancarkan Haid atau datang bulan.
  • Membersihkan wajah dari jerawat dan noda atau flek hitam.
  • Sangat bagus untuk merawat kuku agar bersih dan cemerlang.
  • Membuat rambut menjadi halus, lembut, berkilau dan menghilangkan ketombe.
  • DLL.
Jika dijadikan wedang, Jeruk nipis ini sangat bagus diminum pada saat masih hangat. Selain memperlancar keringat juga mampu mengobati masuk angin atau meriang. Dan satu lagi, jeruk nipis ini juga sangat nikmat jika dicampur dengan sambal terasi. Hal ini mampu menambah selera makan dan lain-lainnya.
Nah itu dia bahasan kami tentang 19 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan, semoga dengan membaca tulisan ini, sobat bisa lebih paham mengenai beberapa manfaat jeruk nipis yang baik bagi tubuh. Mungkin kami cukupkan dulu dan semoga bisa membantu serta berguna untuk semua orang.
Tags :
>> Manfaat Dan Khasiat Jeruk Nipis Bagi Kesehatan
>> Kandungan manfaat jeruk nipis untuk kecantikan.

Related Posts

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Subscribe Our Newsletter